Contekan soal Donor ASI
ASI merupakan makanan alami terbaik bagi bayi. Bayi dapat tumbuh sehat, kuat, dan berbagai manfaat lainnya jika mendapat ASI eksklusif minimal 6 bulan dari awal kelahirannya. Nah, masalahnya tidak semua bayi bisa mendapatkan ASI ekslusif dikarenakan beberapa alasan